Burung kolibri ninja atau juga disebut dengan burung konin ini sangat digemari oleh masyarakat Indonesia. Burung konin memiliki postur tubuh yang sangat mungil sekitar 7-10 cm. Dengan warna biru, hijau, hitam, merah, coklat dan sebagainya membuat pecinta burung kicau menjatuhkan hatinya kepada burung konin ini. Selain itu burung konin juga memiliki kicauan yang sangat bervariasi, dari suara khasnya sampai suara burung lain yang dilihat maupun didengarnya. Burung ini sangat unik dengan postur tubuh yang kecil tetapi suaranya juga keras dan seperti suara kaset rusak, tapi merdu sekali didengarnya. Pecinta burung kicau memelihara burung ini untuk hiburan semata saat sepulang kerja supaya lelahnya menjadi hilang dengan memandang burung kesayangannya. Tetapi banyak juga penghobi burung kicau ini untuk melombakan burung koninnya dibeberapa daerah-daerah. Saat melombakan selain burung mempunyai mental bagus, dapat hadiah, harga burung menjadi mahal jika juara, dan mendapatkan tem
Cari informasi-informasi menarik di sini. Semoga artikel ini berguna dan bermanfaat buat anda.